..<< = More Info = >>..

Sunday, August 31, 2008

Jenis Tanaman Industri

Selain tanaman pangan, Indonesia juga kaya akan tanaman industri dan holtikultura. Tanaman tersebut merupakan salah satu kekayaan alam yang tak ternilai yang bermanfaat untuk konsumsi dalam dan luar negeri.

Tanaman industri adalah komoditas untuk memajukan perekonomian negara serta sebagai penghasil devisa dengan mengekspornya ke negara lainnya.

Tanaman industri tersebar di berbagai dataran di Indonesia dari ujung nusantara ke ujung lainnya. Sayangnya karena nilai tanaman ini sangat tinggi, terkadang harus mengorbankan keseimbangan alam. Contohnya untuk membuka lahan kelapa sawit banyak warga yang mengorbankan hutan tropis. Ketidakseimbangan alam tersebut mengakibatkan banyak bencana alam yang akhir-akhir ini marak terjadi.

Kerusakan hutan menjadi hal yang sangat biasa terjadi dan tidak mendapat perhatian serius dari pemerintah. Hal ini tidak seharusnya terjadi dan perlu penanganan lebih lanjut. Beberapa tanaman industri diantaranya adalah Kelapa Sawit, Kopi, Tembakau, Cengkeh, Coklat, Tebu

Cara penyiraman adenium
Memperbanyak adenium
Melakukan penggantian pot
Jenis tanaman parasit
Jenis tanaman pangan

0 comments:

Custom Search